PENGARUH PENGEMBANGAN SDM DAN PENGELOLAAN HOMESTAY TERHADAP PENINGKATAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI DESA LUMBAN SUHI-SUHI , KABUPATEN SAMOSIR SUMATERA UTARA

  • Chafizah Chafizah Politeknik Pariwisata Medan
##plugins.pubIds.doi.readerDisplayName## http://dx.doi.org/10.46930/ojsuda.v32i2.4237

Abstrak

Sumber Daya Manusia pariwisata adalah faktor utama dalam terlaksananya wisata ayang berkualitas pada industri pariwisata. Oleh sebab itu pengemabngan Sumber Daya Manusia sangatlah penting dalam upaya meningkatkan kunjungan wisatawan, demikian juga sekarang ini sangat di galakkan pengembangan desa Wisata di daerah-Daerah di seluruh Indonesia dimana di dalamnya juga dikembangkan Homestay yang dapat meningkatkan kepuasan wisatawan dalam menikamati atraksi, fasilitas dan wisata alam melalui interaksi dengan masyarakat Lokal. Di Desa Lumban Suhi-Suhi terdapat Homestay yang Baru berkembang sehingga perlu di adakan Pengembanagan SDM yang berkepribadian pariwisata dan hospitality serta pengelolaan Homestay yang masih belum tertata dan juga tersistem. Dalam Penelitian ini penulis mendapatkan bahwa pengaruh pengembanagan SDM dan Pengelolaan Homestay seharusnya dapat meningkatkan kunjungan wisatwan tetapi karena belum terlaksananya pengembangan SDM dan juga Pengeloalaan Homestay maka dapat dikatakan kunjungan wisatawan ke Desa  ini masih sangat sedikit.

Diterbitkan
May 2, 2024
##submission.howToCite##
CHAFIZAH, Chafizah. PENGARUH PENGEMBANGAN SDM DAN PENGELOLAAN HOMESTAY TERHADAP PENINGKATAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI DESA LUMBAN SUHI-SUHI , KABUPATEN SAMOSIR SUMATERA UTARA. JURNAL DARMA AGUNG, [S.l.], v. 32, n. 2, p. 922 - 934, may 2024. ISSN 2654-3915. Tersedia pada: <https://jurnal.darmaagung.ac.id/index.php/jurnaluda/article/view/4237>. Tanggal Akses: 17 may 2024 doi: http://dx.doi.org/10.46930/ojsuda.v32i2.4237.
Bagian
Artikel