KONSEP PENDIDIKAN THOHAROH MENURUT SYECH MAHMUD AL-MISHRI DALAM KITAB ALFIQHUL MUYASSAR LILTIFLILMUSLIM
Abstract
Permasalahan yang dibahas dalam jurnal ini, adalah bagaimana konsep Pendidikan thoharoh menurut Syeikh Mahmud AlMisri dalam kitab Alfiqhul Muyassar Liltiflil Muslim?. tujuan dari penelitian ini adalah untuk dapat mendeskripsikan konsep Pendidikan thoharoh menurut Syeikh Mahmud Al-Mishri dalam kitab Alfiqhul Muyassar Liltiflil Muslim. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian pustaka (library research) dimana penelitian ini menggunakan berbagai data-data yang dikumpulkan terdiri dari teori konsep dan ide, oleh sebab itu data yang penulis sajikan sebagai bahan penelitian berasal dari sumber tertulis dengan mempelajarinya terlebih dahulu, menelaah, bahan-bahan literasi yang berhubungan dengan materi pembahasan. Metode pengambilan data peneliti menggunakan analisis isi, analisis deskriptif, dan analisis induktif untuk menarik kesimpulan dari penelitian ini. Dari hasil penelitian ini dapat ditarik kesimpulan: “Konsep pendidikan thoharoh menurut Syeikh Mahmud Al-Mishri adalah kemampuan guru untuk mendidik dan membimbing peserta didiknya agar dapat lebih baik lagi dalam beribadah atau mendekatkan diri kepada Allah. Jadi pendapat penulis jika dipahami lebih mendalam perihal pendidikan thoharoh ini dapat membentuk generasi muda yang jauh lebih berproduktif karena mendapatkan pendidikan agama sejak dini. Thoharoh digunakan oleh Syeikh Mahmud Al-Mishri agar dapat memperoleh derajat ketakwaan kepada Allah sesuai yang tercantum di dalam kitab Alfiqhul Muyassar Liltiflil Muslim di terangkan bahwa agar memperoleh ketakwaan tersebut hendaklah melalui dua dasar jenjang dalam mensucikan diri baik yaitu thoharoh maknawiah ( batiniah ) dan thoharoh hasiyah ( dzohiroh ) diantaranya; mensucikan hati terlebih dahulu dengan membersihkan membersihkan hati dari syirik, maksiat, hasad, riya dan nifaq serta khobas ( najis ) dan hadas. dapat dilakukan dengan cara berwudhu, mandi, tayamum dan istinja‟.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Darma Agung agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
- Author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).